• MTSN 10 JEMBER
  • Madrasah Hebat Bermartabat
SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Selamat datang di website resmi MTs Negeri 10 Jember. Website ini kami hadirkan sebagai media informasi, komunikasi, dan publikasi kegiatan madrasah kepada masyarakat luas.

MTsN 10 Jember berkomitmen mencetak generasi yang berakhlak mulia, berprestasi, berkarakter, peduli lingkungan, dan adaptif terhadap perkembangan teknologi.

Semoga website ini memberikan manfaat dan menjadi jendela informasi yang transparan dan inspiratif.

Wassalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

 

Jember, 11 April 2025
Kepala MTsN 10 Jember

 

Ihsanuddin, S.Pd. M.Pd
NIP. 197108081999031004

Baca Juga
Majalah Digital Matsanseba Edisi Perdana

Majalah digital "MATSANSEBA" merupakan wadah untuk menuangkan kreatifitas dalam berliterasi bagi warga MTsN 10 Jember. Sekaligus sebagai media informasi dan pengetahuan bagi masyarakat

20/11/2023 10:57 - Oleh Administrator - Dilihat 1710 kali
PENETAPAN KELULUSAN PESERTA DIDIK TAHUN PELAJARAN 2021/2022

 

15/06/2022 11:16 - Oleh Administrator - Dilihat 1928 kali
PENGUMUMAN KELULUSAN PESERTA DIDIK TAHUN PELAJARAN 2024/2025

Berdasarkan hasil Rapat Pleno Dewan Guru MTs Negeri 10 Jember yang dilaksanakan pada tanggal 27 Mei 2025 tentang penetapan kelulusan peserta didik kelas IX Tahun Pelajaran 2024/2025, de

02/06/2025 15:43 - Oleh Administrator - Dilihat 603 kali
MENGINTERNALISASIKAN NILAI-NILAI MODERASI BERAGAMA DI MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 10 JEMBER

MENGINTERNALISASIKAN NILAI-NILAI MODERASI BERAGAMA DI MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 10 JEMBER ARIF, M.Pd arifsugiantoro851@gmail.com Pendidik Di Madrasah Tsanawiyah Negeri 10 Jember  

04/06/2021 10:11 - Oleh MUH. ARIF, M.Pd.I - Dilihat 25235 kali
PRAKSIS PENDIDIKAN YANG DIALOGIS

  PRAKSIS PENDIDIKAN YANG DIALOGIS ARIF, M.Pd arifsugiantoro851@gmail.com Pendidik Di Madrasah Tsanawiyah Negeri 10 Jember     ABSTRAK Perkembangan dunia dewasa ini menja

03/11/2021 11:51 - Oleh MUH. ARIF, M.Pd.I - Dilihat 2686 kali